Jual Oxygen Sensor Toyota Prado Original

Oxigen Toyota Prado Original – Pada post kali ini postingan kali ini kami akan mereview salah satu sensor yang digunakan sebagai koreksi  dari sistem injeksi dalam kendaraan Toyota prado. Yaitu sensor oxygen yang di pasangkan pada saluran buang ke knalpot.

Sensor ini fungsinya untuk mendeteksi jumlah oxygen yang terkandung di dalam gas buang, dari data ini akan di informasikan ke dalam ECU dan akan digunakan sebagai acuan seberapa banyak bahan bakar yang harus di masukkan ke dalam ruang bakar melalui injector.

Biasanya mobil dengan kerusakan part ini akan mengalamai tersendat, dan harus di bawa ke bengkel untuk  mengetahui di mana penyakitnya, pada mobil Toyota prado ada dua sensor yang di tempatkan di dalam saluran gas buang yaitu sensor AF dan sensor oksigen ini sendiri, sebagai gambaran lihat sketsa di bawah ini.

Posisi di mobil kurang lebih nya seperti itu, untuk gambar part oxygen sensor seperti di bawah ini dan juga cara pemesannya.

Sensor Oxygen ini adalah part original untuk mobil ini, untuk pemesanan dan konsultasi silakan kontak kami di no wa kami 081252856060

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top